Deskripsi
Lemari pakaian ini memiliki bentuk yang sangat ramping sehingga bisa ditata dengan mudah. Meskipun begitu pemilik lemari pakaian ini bisa menyimpan pakaian di dalamnya. Terdapat juga gantungan pot yang bisa memperindah tampilan dari lemari pakaian ini.
Seperti lemari sebelumnya yang sudah dibahas, warna putih pada lemari ini membuatnya tampak lebih menarik. Lemari putih ini bisa dikombinasikan dengan berbagai warna tembok. Pemiliknya juga tidak perlu khawatir untuk menempatkan berbagai furniture tambahan di sekitarnya.
Spesifikasi :
- Kode : LP1LPKNG
- Material : Kayu mahoni, mdf
Ukuran Produk :
- P 55 cm x L 55 cm x T 190 cm
Catatan Tambahan :
- Info : kayu mahoni solid kombinasi mdf aman, atas bawah natural kayu, tengah duco putih, dalam gantungan hanger rak atas custom, tempat sepatu bawah, gantungan hiasan bunga untuk mempercantik.
Sedikit Tips Merawat Furniture:
- Jangan terkena benda tajam, air berwarna, bara api.
- Bersihkan menggunakan kain lembut atau kemoceng ketika kiranya terlihat debu yang menumpuk.
- Jika terdapat noda membandel yang menempel, bisa gunakan air kemudian langsung usap dengan lap kering.
Apakah bisa custom furniture?
- Tentu saja bisa, kami juga menerima pesanan furniture custom mulai dari minimalis hingga ukir, mulai dari kursi hingga set tempat tidur.
- Cukup kirimkan foto & ukurannya ke kontak kami.
Cara Pemesanan :
Pemesanan produk bisa menggunakan cara online chatting WhatsApp, SMS, Telepon, dan Email. Serta proses pembayaran bisa melalui transfer bank lokal berkaitan dengan ketentuan sebagai berikut :
- Klik atau screenshot produk yang anda hendak order.
- Kirim ke nomor wa / email.
- Tulis catatan custom apa saja yang Anda inginkan.
- Jika sudah deal harga & spesifikasi.
- Silahkan melakukan transfer DP 50% dari harga total produk yang anda pesan.
- Pelunasan 50% bisa anda transfer ketika produk yang order sudah selesai dan siap di kirim ke lokasi Anda.
Terimaksih telah berkunjung ke ukirminimalis.com
Produk Terkait
-
Lemari Pakaian 3 Pintu Minimalis Kayu Solid Jati Cermin Tengah
0 out of 5Rp5.600.000 Tambah ke keranjang -
Lemari Pakaian Duco Putih 3 Pintu Kayu Mahoni
0 out of 5Rp6.600.000 Tambah ke keranjang -
Lemari Pakaian Vintage Putih Finishing Kuno Lawas Rustic
0 out of 5Rp4.750.000 Tambah ke keranjang -
Lemari Pakaian Minimalis Klasik 2 Pintu Laci Bawah
0 out of 5Rp4.700.000 Tambah ke keranjang